Outfit Untuk Menggunakan Sepatu Flats

Untuk berpenampilan, bukan hanya pakaian saja yang menjadi salah satu hal yang diperhatikan oleh wanita. Sepatu juga menjadi fokus utama untuk menjadi salah satu pelengkap dari penampilan semua orang terutama untuk wanita.

1.outfit Vintage Ala 90 An

Beberapa pertimbangan dilakukan dalam pemilihan sepatu seperti salah satunya yaitu dari jenis yang ada, ataupun kenyamanan dari si pemakainya.

Outfit vintage ala 90-an

Untuk anda yang ingin mencoba outfit ala 90-an, anda bisa menyandingkannya dengan jumpsuit denim dan memadukannya dengan kemeja flannel polos berwarna putih. Penggunaan outfit ini akan sukses membuat anda terlihat seperti berpenampilan di tahun 90-an dan jangan lupakan untuk menggunakan sepatu flats.

Tampilan ini bahkan dapat anda gunakan untuk berbagai acara, seperti saat menghadiri acara kampus, atau bahkan hangout bersama teman atau jika pekerjaan anda tidak mengharuskan untuk menggunakan pakaian khusus atau formal, anda dapat menggunakannya untuk pergi bekerja.

Penyempurna rok span atau kemeja

Untuk para wanita karier, kemeja ataupun rok span merupakan salah satu outfit yang lekat dengan keseharian anda tentunya. Dalam hal ini, dua item outfit ini merupakan salah satu item yang wajib untuk dimiliki. Namun terkadang penggunaan kemeja dengan rok span ini membuat penampilan anda terlihat kaku.

Dalam hal ini anda dapat menggabungkannya dengan menggunakan kemeja polkadot dan juga rok span lalu melengkapinya dengan pemakaian sepatu flats untuk membuat penampilan terkesan lebih santai namun tetap elegan. Dalam hal ini sepatu flats sendiri dapat menyempurnakan penampilan anda.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *