Ide Bisnis Semakin Banyak, Namun Jauhi Contoh Bisnis Ilegal Ini!

Membuat pekerjaan yang baru terlibat lebih seru dan menantang daripada mencari pekerjaan yang sudah ada. Hal ini menjadi pemikiran masyarakat Indonesia akhir-akhir ini dengan berkembangnya ide bisnis yang mudah untuk dilakukan. Karena hal tersebut, mulai bermunculan contoh bisnis ilegalyang dijadikan ide bisnis bagi masyarakat.

Usaha Ilegal Yaitu Judi Online

Contoh Bisnis Ilegal Yang Harus Kamu Hindari

Apapun yang berhubungan dengan ilegalatau tidak resmi tentulah memiliki resiko yang berbahaya. Oleh karena itu ada baiknya untuk mengetahui beberapa contohnya yang akan dijelaskan dibawah ini.

1. Penjualanan Barang Palsu

Keaslian dari sebuah barang adalah hal yang paling penting bagi sebuah bisnis. Untuk mendapatkan pengakuan keaslian sebuah barang ada banyak prosedur yang harus dilakukan sesuai dengan masing-masing negara tersebut. Inilah yang menjadi salah satu contoh bisnis ilegal yang tidak boleh dicoba masyarakat di Indonesia.

Menjual barang palsu atau diragukan keasliannya adalah melanggar peraturan. Selain itu dapat membuat dampak kerugian bagi orang yang memproduksi barang asli. Tidak sampai disitu, tentunya para pembeli juga akan dirugikan dengan banyaknya barang palsu yang dijual. Oleh karena itu cobalah untuk tidak melakukan penjualanan barang palsu.

2. Bisnis Jual Organ Manusia

Contoh bisnis ilegal yang lain adalah perdagangan jual beli organ manusia. Tahukah kamu bahwa melakukan bisnis ini sangat beresiko ancaman dan bahaya besar di Indonesia? Pernahkan kamu membayangkan bahwa bisnis yang satu ini sama sekali tidak memiliki manfaat yang besar jika diteruskan?

Jika pendapatan yang besar menjadi alasan terbesarmu, maka ada baiknya kamu mulai menghentikan bisnis ilegal satu ini.

3. Bisnis Judi Online

Judi Online juga bisnis ilegal yang dilarang di Indonesia. Mengapa? Karena hal ini memiliki lebih banyak kerugian daripada keuntungan. Selain kerugian dalam hal ekonomi, kerugian dalam bentuk sosial dan mental juga bisa kamu rasakan saat menjalani bisnis yang satu ini.

Jika kamu ingin membuka sebuah bisnis, maka carilah ide bisnis yang bermanfaat dan menguntungkan. Jangan coba ketiga contoh bisnis ilegal diatas agar kamu terhindar dari bahaya yang akan merusak hidup kamu.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *